Sambut Tahun Baru Islam,Ribuan Warga Cisempur gelar pawai obor

 

Warga Desa Cisempur Jatinangor Sumedang sambut Tahun Baru Islam dengan menggelar pawai obor,Jum'at (29/07/2022).


Berganti nya tahun baru islam 1 Muharram 1444 Hijriah,warga desa Cisempur sambut dengan gelar pawai obor. Jum'at (29/07/2022).

Yang terlibat dalam kegiatan ini gabungan dari seluruh pengajian (madrasah) yang ada di desa Cisempur.

Pawai obor ini baru lagi terlaksanakan setelah dua tahun kebelakang padam karena adanya pandemi covid-19.

Karena baru terlaksana lagi,hingga ribuan warga masyarakat tumpah mengikuti pawai hingga terjadi sedikit kemacetan.

Baninsa dan babinmas desa Cisempur turut antusias hadir untuk mengamankan kegiatan.

Ajang Selaku perwakilan aparatur desa Cisempur menyampaikan "Alhamdulillah walaupun tidak ada instruksi dari aparatur pemerintahan desa Cisempur,akan tetapi antusias dari warga masyarakat desa cisempur sangan responsif."

"Sehingga dengan mandiri warga masyarakat mengadakan pawai obor untuk menyambut tahun baru islam 1444 Hijriah",pungkasnya 

"Mudah-mudahan kedepannya warga masyarakat desa Cisempur semakin kompak antar umat muslim ataupun non muslim",harapnya.

"Sebab,menjaga kesatuan, keutuhan,juga kerukunan Negara ini,menjadi tanggungjawab kita semua", Tegas dia

Tidak ada komentar:
Write $type={blogger}

Interested for our works and services?
Get more of our update !